- Back to Home »
- Makanan , Social »
- Cara Membuat Coklat Panas (hot Chocolate)
Posted by : Step
Jan 6, 2013
Bahan:
150 gram dark cooking chocolate, cincanglah agar meleleh secara sempurna pada saat dipanaskan.
500 mili liter susu murni segar.
4 sendok makan gula palem.
6 sendok makan gula putih.
2 sendok makan rhum (bahan tambahan).
Bahan Pelengkap:
Krim Segar
Cara Membuat:
- Campurkan coklat, susu dan gula, kemudian rebus sampai coklat larut.
- Angkat dan saring, tuang pada cangkir.
- Jika anda suka bisa ditambahkan rhum.
- Tambahlan krim segar.
- Nikmati saat masih panas... :)
Selamat Mencoba !...